Career Development Center

UPT. PUSAT PENGEMBANGAN KARAKTER & KARIR MAHASISWA UNIVERSITAS SRIWIJAYA
Thursday, 21 Nov 2024

PENGUMUMAN BAGI CALON WISUDAWAN/WISUDAWAWATI UNSRI TAHUN 2022

Lowongan | 26 Januari 2022 14:27 wib PENGUMUMAN BAGI CALON WISUDAWAN/WISUDAWAWATI UNSRI TAHUN 2022

Sehubungan akan dilaksanakannya WISUDA sepanjang tahun 2022, diharapkan semua calon wisudawan / wisudawati dapat mendaftarkan diri sebagai member CDC UNSRI dan mengumpulkan Bukti Registrasi Member CDC UNSRI sebagai syarat wisuda. Adapun langkah-langkah yang harus dilakukan oleh calon wisudawan/wisudawati untuk dapat membuat akun sebagai member CDC UNSRI dan mendapatkan bukti registrasi adalah sebagai berikut :

 

Sehubungan dengan pandemi COVID 19 yang sedang melanda Indonesia, untuk persyaratan wisuda dari CDC UNSRI cukup dengan PRINT OUT MEMBER CARD dan mengisi SURVEI KEPUASAN LAYANAN KEMAHASISWAAN. Print out member TIDAK PERLU DIVALIDASI KE KANTOR CDC UNSRI dan LANGSUNG DIKUMPULKAN KE BAK atau Fakultas (sesuai arahan pengumuman dari pihak terkait) sebagai syarat mengikuti wisuda.

PENGUMPULAN BERKAS MEMBERCARD CDC UNSRI HANYA UNTUK JENJANG D3 DAN S1.


1. Mengisi SURVEI KEPUASAN LAYANAN KEMAHASISWAAN dengan KLIK DISINI

2. Calon wisudawan/wisudawati telah mendaftarkan diri sebagai calon wisudawan/wisudawati pada UNSRI.AC.ID dan harus membawa bukti telah mendaftar yaitu formulir pendaftaran Wisuda dengan nomor registrasi pendaftaran

3. Mendaftarkan diri sebagai member CDC UNSRI dengan klik DISINI

(Pilih Status Member Baru dan Tipe Keanggotaan Member Jobseeker Alumni Unsri)

4. Setelah mendaftarkan diri, silahhkan login pada akun yang telah dibuat pada point 3.

5. Lengkapi data diri dengan benar dan mengupload foto (foto formal sama seperti ijazah) 

6. Cetak KARTU BUKTI MEMBER CDC UNSRI DI FULL KERTAS A4 sebanyak 3 lembar dengan mengikuti petunjuk gambar di bawah ini. Untuk melakukan Print Out Gunakan GOOGLE CHROME versi Terbaru.

7. WAJIB FOLLOW INSTAGRAM @CDCUNSRI

8. Apabila terjadi permasalahan silahkan hubungi WA OFFICIAL CDC UNSRI : 0812 7906 1265 dengan format 

   - Nama

   - NIM

   - Jurusan

   - Fakultas

   - Email
   - Keluhan / Pertanyaan

(LAYANAN SENIN - JUMAT PUKUL 09.00 - 15.00 WIB )




Dilihat 73176 kali
Artikel Terkait
Link