Career Development Center

UPT. PUSAT PENGEMBANGAN KARAKTER DAN KARIR MAHASISWA UNIVERSITAS SRIWIJAYA
Wednesday, 08 May 2024

Pelatihan Softskill "KULIAH VERSUS ORGANISASI"

RECRUITMENT / CAMPUS HIRING | 23 September 2019 17:10 wib Universitas Sriwijaya (Unsri) adalah salah satu Perguruan Tinggi Negeri yang ada di wilayah Sumatera Selatan yang dipercaya pemerintah untuk mendidik mahasiswa calon pemimpin masa depan. Dalam rangka membantu melahirkan lulusan yang mandiri, produktif dan memiliki kepedulian sosial, Career Development Center Universitas Sriwijaya (CDC Unsri) sebagai unit di bidang kemahasiswaan Unsri merancang suatu pelatihan pengembangan karir untuk mahasiswa. Melalui kegiatan pelatihan ini, Unsri sebagai sebuah institusi pendidikan yang mengelola sumber daya manusia akan mampu mencetak para lulusannya yang mampu berperan di masyarakat dengan menjunjung tinggi nilai-nilai yang ditanamkan almamater.

PELATIHAN DAN PENGEMBANGAN SOFTSKILL CALON ALUMNI UNSRI 2019 telah dilaksanakan pada :


Hari/Tanggal               : JUMAT  / 20 SEPTEMBER 2019

Waktu                           : 08.00 WIB sampai dengan selesai

Tempat                         : Ruang Rapat Seerbaguna Lantai 2 KPA UNSRI, INDRALAYA

Tema                             : KETERAMPILAN YANG MENUNJANG KARIR DAN BISNISMU

Narasumber                 : ANITA DESIANI


Jumlah Peserta            : 168 Orang


Berikut beberapa potret yang dapat CDC abadikan.

























Dilihat 1128 kali
Link